Cara Download Video Youtube Menggunakan Downloader

Cara Download Video Youtube Menggunakan Downloader – Saat ini, semua adegan audiovisual bisa kita tonton dan kita saksikan di Yotube Video, dalam media sosial Youtube tersebut kita bisa menonton dan menyaksikan berbagai macam video kesukaan kita mulai dari film horror, kolosal, komedi, berita, video klip lagu favorit dan berbagai macam video lainnya. Untuk bisa menonton semua film atau Video-Video yang tersedia dalam Youtube streaming tersebut tentu saja kita harus mempunyai modal berupa jaringan internet yang stabil agar dalam menonton video tersebut tidak buffering.

apkhape.com

Cara mengatasi buffering youtube tersebut bisa diatasi dengan cara download video youtube terlebih dahulu kemudian kita tonton secara offline, karena jika kita menonton video youtube secara online hanya bisa kita saksikan satu kali saja yaitu dalam keadaan streaming dan untuk menonton video yang sama tentu saja harus menggunakan jaringan internet lagi. Dalam kesempatan kali ini, apkhape.com aka berbagi aplikasi downloader youtube video bernama Tubemate. Aplikasi ini tidak bisa kita temukan dalam play store sehingga kita harus download secara manual melalui link yang akan apkhape.com bagikan di bawah.

baca juga: Cara Download Video Youtube di Android Tanpa Aplikasi

Untuk bisa download video youtube dengan menggunakan aplikasi downloader ini ada beberapa langkah yang harus ditempuh, langkah-langkah tersebut bisa diikuti sebagaimana berikut:

  • Langkah pertama yang harus kita lakukan untuk bisa download video youtube ini adalah dengan mendownload aplikasi Tubemate DISINI
  • Kemudian install seperti biasa.
  • Langkah selanjutnya adalah masuk ke dalam aplikasi tubemate, untuk bisa membuka aplikasi ini memerlukan akses internet, jangan lupa aktifkan data internetnya terlebih dahulu.
  • Setelah aplikasi tubemate terbuka, silahkan cari dalam kolom search kemudian pilih video yang akan kita download
  • Langkah berikutnya adalah memilih tombol Share, setelah terbuka akan muncul beberapa pilihan resolusi dan ukuran video yang akan kita download.
  • Kemudian tekan tombol Download yang berwarna hijau
  • Selesai

Demikian tutorial Cara Download Video Youtube Menggunakan Downloader yang bisa kami sampaikan, semoga bermanfaat dan jangan sungkan untuk berkunjung kembali.

Cara Download Video Youtube Menggunakan Downloader | adminn | 4.5